Artikel

Berbisnis coworking space, Sumber: officenow.co.id

Memulai Bisnis Coworking Space, Ini Tips agar Untung!

Pasca pandemi, konsep work from home atau work from anywhere berkembang dengan cukup signifikan. Banyak perusahaan yang menerapkan konsep ini demi meningkatkan produktivitas kerja. Nah, sejalan dengan perubahan gaya kerja tersebut, bisnis coworking space bermunculan dan menjadi trend.  Dalam pengertian singkat, coworking space merupakan tempat yang menyediakan berbagai fasilitas sehingga bisa dijadikan ‘ruang’ kerja bagi […]

Memulai Bisnis Coworking Space, Ini Tips agar Untung! Read More »

PT PMA, Sumber: izin.co.id

Wajib Disimak! Ini Hal Umum yang Jadi Kendala Pendirian PT PMA

Pendirian PT PMA di Indonesia memiliki aturan yang wajib dipatuhi. Masih banyak pelaku usaha yang belum memahami dengan baik akan hal tersebut. Tidak jarang, membuat pendirian PMA justru menjadi terkendala. Akhirnya, menghambat dari proses pendirian perusahaan. Sebenarnya, kendala saat pendirian PT PMA menjadi hal yang umum terjadi. Hal ini bisa dialami oleh siapa saja yang

Wajib Disimak! Ini Hal Umum yang Jadi Kendala Pendirian PT PMA Read More »

SKDP, Sumber: virtualofficeku.co.id

Pengurusan SKDP, Apa yang Perlu Disiapkan?

Ketika hendak memiliki usaha, mengurus perihal legalitas dan izin adalah hal yang sangat penting, termasuk pengurusan SKDP. Dokumen ini memiliki kaitannya dengan keberadaan usaha yang dijalankan. Dimana, usaha yang dibangun wajib memiliki identitas akan domisilinya. Pengurusan SKDP dilakukan sebelum pengoperasian usaha dijalankan. Artinya, tanpa adanya dokumen ini, izin usaha bisa menjadi bermasalah. Itulah kenapa SKDP

Pengurusan SKDP, Apa yang Perlu Disiapkan? Read More »

Bacaan tentang bisnis, Sumber: forbes.com

Rekomendasi Buku Tentang Bisnis, Paling Populer 2024!

Jika Anda masih pemula dalam berbisnis, tak ada salahnya memperkaya ide dan wawasan dengan membaca buku tentang bisnis. Tujuannya agar wawasan Anda tidak berhenti di satu sisi saja, sekaligus menemukan inspirasi baru untuk bersaing dengan kompetitor.  Mengingat dalam dunia bisnis senantiasa muncul inovasi-inovasi baru, tentu Anda harus mengasah skill dan menimba ilmu dari waktu ke

Rekomendasi Buku Tentang Bisnis, Paling Populer 2024! Read More »

Film tentang bisnis, Sumber: girls.buzz

Rekomendasi Film Tentang Bisnis Terbaik, Bisa Jadi Sumber Inspirasi!

Inspirasi dan penyemangat untuk memulai bisnis bisa didapat dari mana saja, termasuk dari banyak film tentang bisnis terbaik. Film seperti ini biasanya mengambil tema masalah sosial dan ekonomi yang relevan di kehidupan sehari-hari. Jadi, tak mengherankan apabila beberapa film tentang pengusaha sukses dari nol diangkat berdasarkan kisah nyata.  Tak hanya contoh menjadi pebisnis handal, Anda

Rekomendasi Film Tentang Bisnis Terbaik, Bisa Jadi Sumber Inspirasi! Read More »

Mendaftarkan merek dagang, Sumber: 1souvenir.id

Mendaftarkan Merek Dagang, Kenapa Perlu Dilakukan?

Mendaftarkan merek dagang merupakan langkah penting yang harus dilakukan pemilik bisnis atau UMKM. Pasalnya, merek menjadi simbol yang menunjukkan identitas bisnis perusahaan atau organisasi. Apalagi banyak perusahaan melakukan hal tersebut sehingga menggunakan merek dagang yang sudah terdaftar bisa jadi pembeda antara satu dengan lainnya.  Dengan menjalankan proses pendaftaran merek dagang, maka merek bisnis Anda akan

Mendaftarkan Merek Dagang, Kenapa Perlu Dilakukan? Read More »

Bisnis travel, Sumber: getcompass.ai

Memulai Bisnis Travel Wisata, Masihkah Ada Peluang?

Jika disimak, saat ini berwisata menjadi salah satu bagian dari gaya hidup. Tidak hanya untuk melepas penat semata, banyak kalangan yang menjadikan wisata sebagai bagian dari aktivitas bersama keluarga. Pangsa pasar yang besar inilah yang membuat kenapa cukup banyak pihak yang memulai bisnis travel wisata. Tidak dimungkiri memang jika bisnis travel wisata menjadi salah satu

Memulai Bisnis Travel Wisata, Masihkah Ada Peluang? Read More »

Usaha bidang jasa, Sumber: midtrans.com

Rekomendasi Usaha Bidang Jasa, Paling Menjanjikan 2024!

Menentukan bidang usaha yang tepat sebelum memulai bisnis adalah sebuah pondasi yang tak boleh dilewatkan. Pasalnya, tanpa proses ini, Anda akan kesulitan untuk merumuskan konsep bisnis hingga strategi pengembangan yang harus dilakukan. Nah, usaha bidang jasa menjadi ide bidang bisnis yang cukup menjanjikan untuk dijalankan.  Beberapa kalangan seakan menganggap remeh usaha yang bergerak di bidang

Rekomendasi Usaha Bidang Jasa, Paling Menjanjikan 2024! Read More »

Membuat sertifikat elektronik pajak, Sumber: amazonaws.com

Ternyata Mudah! Ini Cara Membuat Sertifikat Elektronik Pajak untuk Perusahaan

Berkaitan dengan transformasi digital yang dilakukan oleh pemerintah saat ini, sertifikat elektronik pajak menjadi hal yang cukup krusial bagi perusahaan. Sayangnya, masih cukup banyak pelaku usaha yang belum mengetahui cara membuat sertifikat ini. Padahal, perlu sadari bahwa pajak menjadi hal yang harus dipenuhi oleh setiap pelaku usaha. Dengan pajak yang dibayarkan secara teratur, maka perusahaan

Ternyata Mudah! Ini Cara Membuat Sertifikat Elektronik Pajak untuk Perusahaan Read More »

Kekurangan PT, Sumber: jasaberkah.com

Kekurangan PT, Bisa Bikin Rugi Bisnis?

Tidak dimungkiri memang jika PT atau Perseroan Terbatas, masih menjadi opsi favorit bagi kalangan pebisnis ketika hendak mendirikan sebuah badan usaha. Ya, dengan label “PT”, maka bisnis terlihat lebih terpercaya dan akan banyak kemudahan yang didapatkan. Sayangnya, banyak pebisnis yang kerap mengabaikan perihal kekurangan PT. Sebagaimana badan usaha lainnya, PT yang menjadi primadona banyak kalangan

Kekurangan PT, Bisa Bikin Rugi Bisnis? Read More »